Babak Baru Supermasi Dirgantara Cina: Pesawat Tempur Jet Siluman J-20
Dengan perkembangan teknologi yang makin maju dan pesaingan teknologi terutama dibidang dirgantara, cina kembali memproyeksikan inofasi membangun pertahanan udara yang kuat dengan sukses menciptakan pesawat jet siluman super cangih yang mampu membawa rudal berhulu ledak nuklir di bernama J-20, ini merupakan momen penting bagi kemajuan militer cina.
Pesawat jet siluman J-20 dibuat berdasarkan rancangan pesawat Mikoyan 1.44 rusia ini sudah uji terbang tanggal 29 Desember 2010 dilanjutkan tanggal 11 Januari 2011 mampu mencapai pulau guam di pasifik, pesawat bermesin kembar ini memiliki panjang 23 rentang sayap 14 m dengan berat 34-36 ribu kg bermesin saturn 117S turbofan berdaya dorong 13.200 kg/WS-10 dilengkapi TVC(Trust Vector Controlled) terlihat memiliki ukuran lebih besar dibanding pesawat tempur lainya, badan dan ekornya sekilas mirip pesawat tempur jet siluman Sukoi T-50 rusia.
Pesawat ini masuk dalam gologan pesawat tempur siluman generasi ke 5 untuk menandingi pesawat siluman F-22 raptor milik amerika serikat, namun para pengamat memiliki penilaian yang seragam bahwa J-20 lebih unggul dibandingkan F-22 dan T-50, pada analisanya pengamat itu mengatakan bahwa desain J-20 dibuat untuk misi penyusupan jarak jauh.
Comments
Post a Comment
WeLcOmE TO My SiTeS